Rabu, 05 Agustus 2009

Cara mendaftar blog/domain kedalam mesin pencari (Google)

Berguna bagi kamu yang ingin mendaftarkan websitenya ke mesin pencari seperti Google.Tujuan memasukkan (mendaftarkan tepatnya) website/blog seperti multiply, blogspot, friendster, dan lainnya ke dalam mesin pencari yang umum seperti Google selain untuk memudahkan teman-teman kita mencari item atau tulisan-tulisan kita, tentunya akan menaikkan trafik dari website kita, dan tentunya semakin lama website kita akan semakin terkenal.
Pertama sekali buka alamat di http://www.google.com/addurl/?continue=/addurl Pada jendela URL: isikan nama url website kamu, caranya copy alamat URL kamu misalnya http://xtalplanet.multiply.com/, kemudian pastekan.
Pada kolom kedua, COMMENTS diisi dengan deskripsi atau penjelasan tentang website kamu, misalnya Dunia maya untuk berbagi cerita.
Pada kolom ketiga, ketik kode yang muncul pada jendela di atasnya. Harus sesuai huruf besar kecilnya.
Submit dengan menekan tombol ADD URL
Selesai. Gampang sekali bukan? Ingat, kamu jangan hanya berhenti pada proses ini, lakukan aktivitas dengan google, sehingga website kamu semakin terkenal di dunia maya tentunya.

Rabu, 17 September 2008

Koleksi Ucapan Idul Fitri

Andai jemari tak smpt berjabat,andai raga tak dpt b'tatapseiring beduk yg mgema,sruan takbir yg berkumandangkuhaturkan salam menyambut hari raya idul fitrijikak ada kata serta khilafku membekas lara mhn maaf lahir batin.SELAMAT IDUL FITRI

Jumat, 12 September 2008

Pojok Romadhan 1429 H

13 alasan kita merindukan Romadhan

1. Gelar taqwa
2. Bulan pengampunan
3. Pahala dilipatkan
4. Pintu surga dibuka dan pintu neraka ditutup
5. Ibadah istimewa
6. Turunnya Lailatul Qodar
7. Meningkatkan kesehatan
8. Penuh harapan
9. Masuk surga melalui pintu khusus (Roiyyan)
10. Minum air telaganya Rosulullah SAW
11. Berkumpul dengan sanak keluarga
12. Qoulan tsaqiilaa
13. Hartanya tersucikan

Mutiara Romadhan 1429 H

Topik: Pengemis Buta Dan Rasulullah SAW

Renungan di bulan Ramadhan…..bacalah………!!!
Di sudut pasar Madinah ada seorang pengemis Yahudi buta yang setiap harinya selalu berkata kepada setiap orang yang mendekatinya, Wahai saudaraku, jangan dekati Muhammad, dia itu orang gila, dia itu pembohong, dia itu tukang sihir, apabila kalian mendekatinya maka kalian akan dipengaruhinya. Namun, setiap pagi Muhammad Rasulullah SAW mendatanginya dengan membawakan makanan, dan tanpa berucap sepatah kata pun Rasulullah SAW menyuapkan makanan yang dibawanya kepada pengemis itu sedangkan pengemis itu tidak mengetahui bahwa yang menyuapinya itu adalah Rasulullah SAW.

Senin, 23 Juni 2008

Reunited, reunion, reuni…

Reunited, reunion, reuni…Segala kata tentang reuni… reuni. Sebuah pertemuan setelah lama berpisah. Kenangan masa lalu yang berserak ditata kembali. Cerita-cerita masa kini seolah tak menghapuskan kenangan yang telah dilalui bersama. Kisah hidup saat sekarang yang pastinya semua berbeda, tak sama seperti masa dulu.InvitationJoin for the reunion….! Go reunited!Just For: RheinaWill be hold in Unesa University, Sedati street Gedangan 06th 2008, July, 22nd , 8.00 pm-till drop fee: Rp 100,00

Minggu, 22 Juni 2008

Televisi menjadi sekolah kedua bagi anak

Televisi menjadi sekolah kedua bagi anak. Sekolah yang berbahaya. Laksanatamu tak diundang. Siaran televisi datang dan membikin si buyung atausi upik lekas matang. Ibarat buah mangga yang dikarbit, para bocah inidipaksa dewasa sebelum waktunya lewat ajaran-ajaran pop khas layarkaca: Kawin cerai, selingkuh para selebritis, atau pacaran di usiadini. Selamat datang di surga anak-anak pedoyan televisi!